Ayat 1-8 menjelaskan betapa besarnya karunia Allah kepada Nabi Muhammad Saw. Di antaranya, melapangkan hatinya, mengampunkan segala dosanya yang menjadi beban ...
Ayat 15-21 meneruskan ayat sebelumnya terkait neraka yang menyala-nyala. Yang masuk ke dalamnya ialah orang yang celaka, yang mengingkari kehidupan akhirat dan ...
Ayat 1-20 surah Al-Balad menjelaskan, Allah bersumpah dengan negeri Mekah bahwa Ia menciptakan manusia sempurna. Tapi, banyak manusia yang mengira mereka ...
Ayat 1-26 surah Al-Ghasyiyah ini menjelaskan beberapa hal : Pada hari kiamat nanti manusia terbagi dua. Pertama, orang yang wajahnya tertutup debu hitam, ...
Ayat 1-17 surah Ath-Thariq ini menjelaskan, Untuk memahami kebenaran hari kiamat dapat melalui pengamatan penciptaan manusia. Pada hari kiamat, semua rahasia ...
Ayat 1-25 menjelaskan peristiwa kiamat itu sangat dahsyat. Kehancuran langit dan bumi adalah bukti kepatuhannya kepada Allah. Manusia, disadari atau tidak, ...
Ayat 1-6 dari surah Al-Mutaffifin ini menjelaskan etika jual beli. Neraka bagi orang yang curang dalam jual beli. Di antaranya, bila ia sebagai pembeli maka ia ...
Ayat 1-19 surah Al-Infithar ini menjelaskan Peristiwa kiamat itu sangat dahsyat. Langit terbelah, bintang-bintang bertebaran, laut diluapkan dan kubur ...
Ayat 1-29 surah At-Takwir ini menjelaskan dua hal: Allah bersumpah bahwa peristiwa kiamat itu amat dahsyat. Matahari digulung, bintang berjatuhan, gunung ...
Ayat 1-16 surah ‘Abasa menjelaskan, Allah menegur Rasul saw. karena mengabaikan Abdullah Bin Ummi Maktum yang buta, karena sedang mendekati pemuka Quraisy. ...